MONITORING PROTOKOL KESEHATAN DI TOKO SWALAYAN

Minggu, 2 Mei 2021 Dindagkop UKM Melakukan Monitoring Protokol Kesehatan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1442 H Tahun 2021. Monitoring Di Lakukan Oleh Bidang Perdagangan Dindagkop UKM. Monitoring Kali Ini Dilakukan Untuk Melihat Sejauh Mana Protokol Kesehatan Di Toko Swalayan Dijalankan. Pada Toko Swalayan Aneka Jaya Demak, Protokol Kesehatan Dijalankan Secara Baik. Protokol Kesehatan Di Aneka Jaya Demak Sudah Dijalankan Secara Ketat. Tidak Hanya Skrining Suhu Tubuh Pengunjung Di Pintu Masuk Bagi Pengunjung, Kepada Karyawan Juga Menerapkan Protokol Yang Lebih Ketat. Untuk Pengunjung Yang Mempunyai Suhu Di Atas 37 Derajat Maka Tidak Diperbolehkan Masuk Untuk Berbelanja, Begitu Pula Dengan Karyawan Aneka Jaya Sendiri. Pemakian Masker Bagi Setiap Pengunjung Dan Karyawan Aneka Jaya Demak Wajib Dijalankan. Pada Antrian Kasir, Tanda Jaga Jarak Bagi Pengunjung Sudah Di Terapkan Dengan Baik.

Tidak Hanya Di Aneka Jaya Demak, Kami Juga Menyisir Toko Swalayan Yang Ada Di Kota Demak Seperti Indamaret Dan Alfamidi. Dalam Monitoring Di Indomaret Dan Alfamidi, Protokol Kesehatan Di Toko Swalayan Sudah Dilaksanakan Dengan Baik, Seperti Penyediaan Tempat Cuci Tangan Dan Sabun Yang Terjangkau Oleh Pengunjung, Pembatas Pada Kasir Dan Tanda Jaga Jarak Yang Ada Di Lantai Untuk Antrian Di Kasir. Sterilisasi Toko Swalayan Juga Dilakukan Setelah Jam Operasional Tutup. Kami Juga Menghimbau Kepada Seluruh Pemilik Toko Swalayan Di Kabupaten Demak Senantiasa Untuk Menerapkan Protokol Kesehatan Di Toko Swalayan Guna Pencegahan Covid-19 Di Kabupaten Demak. Diharapkan Dengan Menerapkan Protokol Kesehatan Di Toko Swalayan Mampu Mencegah Penularan Covid-19 Di Kabupaten Demak.

Facebook Comments

0 Komentar

TULIS KOMENTAR

Alamat email anda aman dan tidak akan dipublikasikan.

Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Demak

Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Demak
KEPALA DINDAGKOP UKM KAB. DEMAK

BANNER

UMKM Demak Go On LineSILAKOPPemerintah Kabupaten DemakPPID Kabupaten DemkaNomor Induk KoperasiInstagramFacebookSP4NLAPOR

POLLING

Apakah kendala utama yang dihadapi UMKM?
  Pemasaran
  Pelatihan
  Peralatan Produksi
  Permodalan