Kerja Bakti Dalam Rangka Hari Koperasi Nasional Yang Ke 72

Keterangan Gambar : Ibu Sekretaris Dinas dan Kasubag Umpeg DIndagkop Ukm Kab. Demak


Dalam rangka menyambut Hari Koperasi Nasional yang ke-72 Dindagkop Ukm bekerja sama dengan Dindukcapil Kab. Demak mengadakan kegiatan kerja bakti dan kebersihan lingkungan di sekitar area gedung masing-masing Dinas pada hari Jumat  tanggal 12 Juli 2019 di mulai pukul 08.00 WIB, setelah pelaksanaan Apel Pagi

Kegiatan ini langsung dipimpin oleh Sekretaris Dinas Dindagkop Ukm  Ibu Sri Darwati, SE yang diikuti oleh seluruh  Staf Pegawai dan  Karyawan  Dindagkop Ukm  Kab. Demak. Kegiatan ini dilaksanakan atas dasar begitu banyaknya volume sampah yang ada di kawasan komplek Dinas dan kantor Masing-masing OPD baik sampah kantong makanan, botol, kaleng, ban bekas maupun sampah-sampah lainnya.

Sekretaris Dinas Dindagkop Ukm Sri Darwati, SE  dalam kesempatan ini menyampaikan kepada Staf Pegawai dan  Karyawan  Dindagkop Ukm agar dapat menjaga kebersihan lingkungan dengan cara tidak membuang sampah sembarangan.

Facebook Comments

0 Komentar

TULIS KOMENTAR

Alamat email anda aman dan tidak akan dipublikasikan.

Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Demak

Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Demak
KEPALA DINDAGKOP UKM KAB. DEMAK

BANNER

UMKM Demak Go On LineSILAKOPPemerintah Kabupaten DemakPPID Kabupaten DemkaNomor Induk KoperasiInstagramFacebookSP4NLAPOR

POLLING

Apakah kendala utama yang dihadapi UMKM?
  Pemasaran
  Pelatihan
  Peralatan Produksi
  Permodalan